Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 14, Kokdu dan Gye Jeol Putus? - Korea ZIGI.ID
Logo
Drama Kokdu: Season of Deity
korea
Drama Kokdu: Season of Deity
Photo: Instagram/@mbcdrama_now
Drama Kokdu: Season of Deity

Spoiler Kokdu: Season of Deity Episode 14

Drama Kokdu: Season of Deity
Photo : Instagram/@mbcdrama_now
Drama Kokdu: Season of Deity

Kokdu dan Gye Jeol akhirnya berdamai setelah Kokdu menjelaskan tentang Seol Hee. Untuk mengetahui kisah di masa lalunya, Kokdu mengatakan bahwa ia harus mencium Gye Jeol. Awalnya Gye Jeol menolak namun karena ini demi masa lalu mereka akhirnya menyetujuinya.

Dalam bayangan masa lalunya, Kokdu melihat bahwa Seol Hee adalah orang yang membunuh sosok yang mirip dengan Kim Pil Soo, tidak lain adalah orang yang dijodohkan dengan Gye Jeol. Hal ini membuat Kokdu terkejut dan marah.

Wajahnya menjadi muram setelah mengetahui semua masa lalu di mana Gye Jeol kemungkinan akan terlibat dengan masalah Kim Pil Soo. Melihat ini, Kokdu tidak ingin orang-orang di masa lalunya mengalami nasib yang sama.

Di sisi lain, Gye Jeol mulai mengingat masa lalunya sebagai Seol Hee. Bukan hidup bahagia seperti yang dikatakan Kokdu, melainkan ia melihat dirinya telah membunuh suaminya yang baru saja dinikahi. Ia juga bunuh diri setelah membunuh suaminya tersebut.

Mempertimbangkan masa depan Gye Jeol, Kokdu sempat beradu mulut dengan kekasihnya itu meski sebelumnya ia bertekad untuk menjadi manusia. Ia mengatakan bahwa sebaiknya mereka putus agar Gye Jeol tidak mengalami kehidupan yang sama di masa lalu.

Link Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 14

Drama Kokdu: Season of Deity
Photo : Instagram/@mbcdrama_now
Drama Kokdu: Season of Deity

Drama Kokdu: Season of Deity episode 14 pada Jumat, 17 Maret 2023 pada pukul 21.50 KST atau 19.50 WIB melalui situs MBC. Sebab ditayangkan secara langsung melalui Korea Selatan, drama ini tidak disertai dengan subtitle.

Tidak perlu khawatir, kamu tetap bisa nonton Kokdu: Season of Deity episode 14 sub Indo melalui layanan streaming VIU. Drama ini akan tayang sehari setelah penayangan dari Korea Selatan.

Menyisakan tiga episode terakhir, nasib Kokdu di dunia sudah di penghujung waktu. Lantas bagaimana akhir dari Kokdu dan Gye Jeol? Penasaran, kan? Jadi, jangan lewatkan Kokdu: Season of Deity episode 14 sub Indo ya!

Baca Juga: Profil dan Biodata Lee Jung Joon, Gantikan Lee Ji Han di Drama MBC

  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 16, Akhir Gye Jeol dan Kokdu

  • 24 Maret 2023, 19:00 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 16 sub Indo, akhir kisah dari Han Gye Jeol dan pemimpin neraka Kokdu.

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 11, Kokdu Dituduh Pembunuh

  • 03 Maret 2023, 19:00 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 11 sub Indo, Gye Jeol curiga Kokdu pembunuh geng Beruang Hitam.

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 9 Sub Indo, Kokdu dalam Bahaya

  • 24 Februari 2023, 19:00 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 9 sub Indo, Kokdu dan Han Gye Jeol jadi incaran Kim Pil Soo.

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 7 Sub Indo, Do Jin Woo Sadar

  • 17 Februari 2023, 18:03 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 7 sub Indo, Do Jin Woo sadar setelah Han Gye Jeol memintanya kembali.

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 5 Sub Indo, Kokdu Jatuh Cinta

  • 10 Februari 2023, 19:04 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 5 sub Indo, Kokdu jatuh cinta dengan Gye Jeol dan berkencan.

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 3, Kokdu dan Gye Jeol Berkencan

  • 03 Februari 2023, 19:10 WIB
Spoiler dan link nonton drama Kokdu: Season of Deity episode 3 sub Indo, Gye Jeol akhirnya terima ajakan kencan Kokdu.
The Latest
Lim Ji Yeon dan Lee Do Hyun pacaran

7 Potret Saat Lee Do Hyun dan Lim Ji Yeon Kencan, Rayakan White Day

  • 02 April 2023, 08:59 WIB
Drakor tayang April 2023

10 Drakor Tayang April 2023, The Good Bad Mother dan Dr. Romantic 3

  • 01 April 2023, 08:00 WIB
Jinnys Kitchen

Link Nonton Jinny's Kitchen Episode 6 Sub Indo, V BTS Kebingungan

  • 31 Maret 2023, 18:00 WIB
Drama Duty After School

Link Nonton Duty After School Episode 1-6 Sub Indo, Alien Berdatangan

  • 31 Maret 2023, 14:46 WIB
aespa Isi Soundtrack Film Tetris

Terjemahan Lirik Lagu Hold On Tight - aespa, OST Film Tetris

  • 31 Maret 2023, 13:38 WIB
INDEKS