Kronologi Boy Grup Jepang Super Dragon Dituding Plagiat Lagu ATEEZ - Korea ZIGI.ID
Logo
Super Dragon, ATEEZ
korea
Super Dragon, ATEEZ
Photo: Berbagai Sumber
Super Dragon, ATEEZ

ZIGI – Boy group Jepang, Super Dragon dituding plagiat boy group asal Korea Selatan, ATEEZ. Pasalnya, lagu terbaru Super Dragon bertajuk Revolution dituding memiliki kemiripan dengan lagu ATEEZ yang berjudul Wonderland.

Bukan hanya soal musiknya saja, netizen juga menduga konsep video klip juga meniru ATEEZ yang Fireworks hingga Guerrilla. Penasaran seperti apa? Yuk simak ulasan selengkapnya di bawah ini!

Baca Juga: Klarifikasi Vata Street Man Fighter Dituduh Plagiat Koreografi ATEEZ

Boy Grup Jepang Super Dragon Dituding Plagiat ATEEZ

Super Dragon Dituding Plagiat ATEEZ
Photo : Twitter
Super Dragon Dituding Plagiat ATEEZ

Melalui akun Twitter resminya, Super Dragon merilis album kelimanya yang bertajuk Mirror pada Selasa, 21 Februari 2023. Bersamaan dengan itu, boy grup asal Jepang ini juga merilis video klip untuk lagu utamanya yang bertajuk Revolution. 

Setelah rilis, lagu itu justru menimbulkan perdebatan antara penggemar Super Dragon dan ATEEZ. Tidak sedikit penggemar menuding lagu Revolution adalah plagiat dari ATEEZ yang bertajuk Wonderland. Sementara lagu Wonderland telah dirilis sejak 8 Oktober 2019 lalu.

Bukan hanya musiknya yang terdengar mirip, penggemar juga menuding konsep video klip juga menggunakan beberapa konsep di lagu ATEEZ seperti Wave, Fireworks, hingga Guerrilla.

OMG, kaya lagu ATEEZ kan? Haha idolaku kreatif dan musiknya bagus jadi ga heran banyak yang copas (Copy paste) lagu dan irama ATEEZ,” komentar netizen.

Kita rasa ada vibe lagu Wonderland di sini dan video klip kembang api,” tutur netizen lain sekaligus membagikan video klip Wonderland.

Pirate King, Wonderland, Fireworks, Guerrilla. Apa yang terlewatkan? @kqent @ATEEZofficial @ATEEZstaff apakah kalian melihat ini,” timpal netizen lain. 

Setelah banyak penggemar ATEEZ mengecam Super Dragon atas dugaan plagiat, pihak agensi maupun boy grup asal Jepang itu belum memberikan keterangan.

Konten ATEEZ Disebut Sering Diplagiat

Vata, ATEEZ, NMIXX
Photo : Berbagai Sumber
Vata, ATEEZ, NMIXX
  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Ssaebing Challenge Diduga Plagiat Koreografi Say My Name - ATEEZ

  • 10 Oktober 2022, 12:24 WIB
Kronologi Ssaebing Challenge dari Street Man Fighter dituding plagiat koreografi lagu Say My Name - ATEEZ.

Kronologi Lagu Sun Ciptaan Soyeon (G)I-DLE Dituding Plagiat ATEEZ

  • 01 Maret 2022, 12:47 WIB
Lagu Sun - My Teenage Girl yang diciptakan Soyeon (G)I-DLE ini dituding plagiat lagu WAVE milik ATEEZ yang dirilis 2019 silam.

Konsep MV NMIXX Dituding Plagiat ATEEZ, JYP Tuai Kritik

  • 23 Februari 2022, 10:46 WIB
JYP Entertainment kembali dikecam oleh netizen perihal konsep yang digunakan untuk NMIXX dituding plagiat dengan beberapa grup.

Terjemahan Lirik Lagu Don't Stop - ATEEZ, MV Rilis di UNIVERSE

  • 31 Januari 2022, 19:08 WIB
Fakta dan terjemahan lirik lagu Don't Stop - ATEEZ dalam romanization hangul dan terjemahan Indonesia rilis 31 Januari 2022.

Perkara TikTokers Rusia Bersikap Kasar ke ATEEZ Hingga Minta Maaf

  • 22 Desember 2021, 19:29 WIB
Ramai di media sosial TikTokers Rusia bernama Sharonova Alina bersikap kasar dan rasis terhadap ATEEZ saat fansign.

Kronologi Fans ATEEZ Naikkan Tagar #DISBAND_MNET Viral 2 Hari

  • 17 Desember 2021, 16:13 WIB
Fans ATEEZ viralkan tagar #DISBAND_MNET di Twitter setelah grup mendapat perlakukan buruk dai Mnet sejak Kingdom hingga MAMA 2021.
The Latest
The Real Has Come

Link Nonton The Real Has Come Episode 1-50, Ahn Jae Hyun Kawin Kontrak

  • 25 Maret 2023, 14:50 WIB
Drama Kokdu: Season of Deity

Nonton Kokdu: Season of Deity Episode 16, Akhir Gye Jeol dan Kokdu

  • 24 Maret 2023, 19:00 WIB
Jinnys Kitchen

Link Nonton Jinny's Kitchen Episode 5 Sub Indo, V BTS Kena Omel

  • 24 Maret 2023, 18:00 WIB
Yoo Yeon Seok

Kronologi Yoo Yeon Seok Dituding Remehkan Satpam, Agensi Angkat Bicara

  • 24 Maret 2023, 14:35 WIB
Like Crazy - Jimin BTS

Terjemahan dan Lirik Lagu Like Crazy - Jimin BTS, Tentang Kesendirian

  • 24 Maret 2023, 12:06 WIB
INDEKS