Jisoo Blackpink Beri Bocoran Soal Debut Solo di Tahun 2022 - Korea ZIGI.ID
Logo
Jisoo Blackpink
korea
Jisoo Blackpink
Photo: @sooyaaa__/Instagram
Jisoo Blackpink

ZIGI – Aktivitas solo Jisoo Blackpink sebagai penyanyi sudah dinanti-nantikan sejak lama. Dalam fansign baru-baru ini, penyanyi bernama lengkap Kim Jisoo ini memberikan bocoran tentang rencana debut solonya sebagai penyanyi.

Seperti yang diketahui, Jisoo menjadi member Blackpink terakhir yang akan memiliki lagu sendiri. Sebelumnya, Jisoo didapuk sebagai pemain utama dalam drama Snowdrop yang beradu akting dengan Jung Hae In. Drama tersebut akan tamat pada Minggu, 30 Januari 2022 di episode 16. Penasaran Jisoo akan debut sebagai penyanyi solo? Simak yuk artikelnya di bawah ini!

Baca Juga: Jisoo Blackpink dan Jung Hae In Ciuman, Snowdrop Dapat Review Positif

Jisoo Blackpink Bicarakan Debutnya Sebagai Penyanyi Solo

Jisoo Blackpink
Photo : @sooyaaa__/Instagram
Jisoo Blackpink

Seorang netizen mengunggah video yang menunjukkan Jisoo Blackpink di Twitter pada Sabtu, 29 Januari 2022. Dalam unggahan tersebut, Jisoo membicarakan aktivitasnya sebagai penyanyi solo.

Tentu saja hal tersebut sudah dinantikan oleh penggemarnya sebab hanya Jisoo yang belum memiliki lagunya sendiri. Dalam video fansign tersebut, seorang penggemar memastikan Jisoo melakukan debutnya sebagai penyanyi solo di tahun 2022.

“Tentu saja,” jawab Jisoo dilansir dari Kbizoom pada Minggu, 30 Januari 2022.

Melihat unggahan tersebut, penggemar lainnya dibuat bahagia karena sudah menantikan sejak lama idolnya debut sebagai penyanyi solo. Seperti diketahui bahwa member Blackpink sudah debut solo seperti Jennie dengan lagu SOLO, Rose dengan lagu On The Ground dan Lisa lewat lagu Lalisa.

Solo Jisoo benar-benar terjadi. Aku benar-benar senang,” komentar seorang netizen.
Aku akan siapkan dompetku,” komentar netizen lainnya.

  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Awal Rumor Lisa Blackpink Bakal Hengkang dari YG Entertainment

  • 12 Juli 2023, 12:52 WIB
Kontrak dengan YG Entertainment akan segera berakhir, muncul rumor Lisa Blackpink memilih untuk keluar dari agensi.

Jisoo Blackpink Ungkap Berteman dengan Jin Woo WINNER, Akui Tak Baper

  • 22 Juni 2023, 11:26 WIB
Jisoo Blackpink akui berteman baik dengan Jin Woo WINNER meski tidak percaya adanya pertemanan antara pria dan wanita.

YG Pastikan Blackpink Akan Beristirahat Selama Satu Bulan

  • 15 Juni 2023, 15:37 WIB
YG Entertainment pastikan Blackpink dapat istirahat selama sebulan setelah konser di Sydney, penggemar ikut senang.

Kronologi Park Soo Ryun Meninggal, Aktris Snowdrop Jatuh dari Tangga

  • 13 Juni 2023, 09:02 WIB
Park Soo Ryun dikenal sebagai pemeran pembantu untuk drama Snowdrop, alami mati otak dan meninggal di usia 39 tahun.

3 Fakta Jennie Blackpink Sakit di Tengah Konser, YG Kena Kritik

  • 12 Juni 2023, 09:15 WIB
Jennie Blackpink terpaksa turun dari panggung konser karena sakit, pihak keamanan sebut sang idol muntah hingga perlu diinfus.

Menilik Bayaran Blackpink yang Sukses Jadi Headliner Coachella 2023

  • 26 April 2023, 18:51 WIB
Menilik bayaran Blackpink yang jadi headliner di festival musik Coachella 2023, dikabarkan capai miliaran rupiah.
The Latest
My Lovely Liar

Nonton My Lovely Liar Episode 1-16 Sub Indo, Drama Minhyun dan So Hyun

  • 24 Juli 2023, 18:30 WIB
Eric THE BOYZ

Eric THE BOYZ Jatuh dari Tangga, Absen di Konser Singapura

  • 21 Juli 2023, 10:36 WIB
Baek Ji Young

Harga dan Benefit Tiket Konser Baek Ji Young di Jakarta 2023

  • 18 Juli 2023, 16:00 WIB
Song Hye Kyo

Song Hye Kyo Minta Maaf, Besi Baja Pembangunan Rumah Timpa Mobil Warga

  • 18 Juli 2023, 14:26 WIB
Jungkook BTS

Terjemahan Lirik Lagu Seven - Jungkook BTS Feat Latto, Ada Han So Hee

  • 14 Juli 2023, 11:27 WIB
INDEKS
Most Liked