Chaehyun dan Mashiro Kep1er Terciduk Suka Lagu Penyanyi Indonesia - Korea ZIGI.ID
Logo
Chaehyun dan Mashiro Kep1er
korea
Chaehyun dan Mashiro Kep1er
Photo: @official_kep1er/Twitter
Chaehyun dan Mashiro Kep1er

ZIGI – Baru-baru ini, beredar sebuah cuplikan video Chaehyun dan Mashiro Kep1er membagikan playlist musik mereka saat tampil di acara Queendom 2 yang membuat penggemar heboh lantaran terdapat beberapa judul lagu milik penyanyi Indonesia. 

Di lain sisi, Kep1er akan tampil di final Queendom yang tayang pada Kamis, 2 Juni 2022. Lantas lagu penyanyi Indonesia siapa yang masuk list musik Chaehyun dan Mashiro? Yuk simak ulasannya di bawah ini!

Baca Juga: Kep1er Dituding Ikut Queendom 2 Karena Anak Mnet, Staff Buka Suara

Chaehyun dan Mashiro Kep1er Dengarkan Lagu Indonesia

Playlist Musik Chaehyun dan Mashiro Kep1er
Photo : @girlgrouparea/Twitter
Playlist Musik Chaehyun dan Mashiro Kep1er

Kep1er tengah mempersiapkan diri untuk penampilan final di Queendom 2. Sebelum itu, dua membernya yakni Chaehyun dan Mashiro membagikan list musik atau playlist mereka di belakang panggung. Tampak keduanya duduk di ruang produksi dan mengeluarkan gadget masing-masing.

Kemudian penggemar salah fokus dengan playlist musik yang terdapat pada ponsel milik Chaehyun. Terdapat tiga lagu dari penyanyi Indonesia antara lain lagu Bertahan Luka milik Fabio Asher, Peri Cintaku milik Ziva Magnolya, sekaligus lagu Hati-Hati di Jalan yang dipopulerkan oleh Tulus.

Melihat cuplikan playlist idol Kpop tersebut memiliki lagu Indonesia, penggemar langsung ramai berkomentar di Twitter. Ada seorang netizen yang mengira Chaehyun dan Mashiro suka mendengarkan lagu tersebut mereka saat galau hingga mengharapkan keduanya bisa membuat video cover. 

Chaehyun dan Mashiro Kep1er ternyata suka ngegalau pake lagu indo (Indonesia) gais,” tulis seorang netizen, dikutip Zigi.id dari Twitter pada Kamis, 2 Juni 2022.

Tolong Chaehyun cover Hati-Hati di Jalan,” tulis netizen.

Wujudkan Chaehyun cover Peri Cintaku dan Hati-Hati Di Jalan,” timpak komentar netizen yang lain.

  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Ayah Meninggal Dunia, Young Eun Kep1er Putuskan Hiatus Sementara

  • 08 Maret 2023, 09:18 WIB
Ayah Young Eun Kep1er meninggal dunia pada Selasa, 7 Maret 2023, artis WAKEONE dan Swing Entertainment itu putuskan hiatus.

Line Up dan Link Nonton Streaming Hanteo Music Awards 2022, Ada Kep1er

  • 10 Februari 2023, 16:21 WIB
Nominasi, line up dan link nonton Hanteo Music Awards 2022, diadakan pada 10 dan 11 Februari 2023 ada STAYC hingga NCT Dream.

Agensi Buka Suara Soal Rumor Kencan Dayeon Kep1er dan Won Ciipher

  • 14 Oktober 2022, 10:04 WIB
Agensi Dayeon Kep1er dan Won Ciipher akhirnya buka suara terkait rumor kencan artisnya yang muncul sejak 13 Oktober 2022.

Awal Mula Rumor Kencan Dayeon Kep1er dan Won Ciipher, Fans Kaget

  • 13 Oktober 2022, 09:11 WIB
Kim Dayeon Kep1er dirumorkan berkencan dengan Won Ciipher, netizen dibuat terkejut karena keduanya adalah idol rookie.

Konsep Comeback Kep1er Mengecewakan, Foto Chaeyun Sulit Dikenali

  • 09 Juni 2022, 17:47 WIB
K-netz kecewa dengan foto teaser comeback Kep1er yang terlihat seperti editan dan tidak tampak mewah.

Kemampuan Menari Huening Bahiyyih Kep1er di Queendom 2 Tuai Kritik

  • 15 April 2022, 13:16 WIB
Huening Bahiyyih Kep1er dikritik punya kemampuan menari yang lemah saat tampil di acara survival Mnet Queendom 2.
The Latest
Lim Ji Yeon dan Lee Do Hyun pacaran

7 Potret Saat Lee Do Hyun dan Lim Ji Yeon Kencan, Rayakan White Day

  • 02 April 2023, 08:59 WIB
Drakor tayang April 2023

10 Drakor Tayang April 2023, The Good Bad Mother dan Dr. Romantic 3

  • 01 April 2023, 08:00 WIB
Jinnys Kitchen

Link Nonton Jinny's Kitchen Episode 6 Sub Indo, V BTS Kebingungan

  • 31 Maret 2023, 18:00 WIB
Drama Duty After School

Link Nonton Duty After School Episode 1-6 Sub Indo, Alien Berdatangan

  • 31 Maret 2023, 14:46 WIB
aespa Isi Soundtrack Film Tetris

Terjemahan Lirik Lagu Hold On Tight - aespa, OST Film Tetris

  • 31 Maret 2023, 13:38 WIB
INDEKS